Sebelum anda membaca artikel saya ini, saya harapkan pembaca sudah menguasai subnetting kelas C menggunakan metode previx ok? anda bisa membacanya disini. Namun penghitungan subnetting untuk kelas B ini sedikit lebih rumit dari yang kelas yang lain, sehingga diharapkan pembaca sudah benar-benar menguasai subnetting kelas C,Langsung saja ya.
Contoh 1
Tentukan penghitungan subnetting dengan IP 129.21.43.4 dan jumlah client 500.
- Cari perpangkatan yang mungkin
Perpangkatan Perpangkatan yang mungkin adalah pangkat 9, namun ingat bahwa jumlah host tersebut masih harus dikurangi IP network dan brodcast. - Cari previx
""Previx = Previx maksimum - perpangkatan""
Previx = 32 - 9
Previx = 23 - Cari subnetmask
Disini kita mulai melihat perbedaan antara subnetting kelas B dengan kelas C, untuk mencari subnetmask bisa dilakukan dengan rumus
""Subnetmask = 256 - 2x""
""x = previx maksimal kelas B - previx""
Previx maksmal kelas B adalah 24, jadi
x = 24 - 23
x = 121=2
Subnetmask = 256 - 2
Subnetmask = 254
Jika ditulis lengkap maka subnetmask nya adalah 255.255.254.0
Ingat, bahwa pada IP kelas B, dua oktet pertama merupakan network id, sedangkan 2 oktet terahir merupakan host id. Jadi subnetmask yang kita dapat dari rumus tadi (224) kita masukkan ke IP pada oktet ketiga seperti hasil diatas. -
Kita ketahui bahwa IP soal adalah 129.21.3.4/23. Karena IP tersebut IP kelas B, maka host id nya adalah .2.4. Untuk itu kita cari angka 2 terletak pada blok subnet keberapa?? iya, terdapat di blok subnet ke-2, maka dari itu IP network nya adalah 129.21.2.0 sedangkan IP brodcast nya adalah 129.21.3.255.
- Cari rentang IP yang dapat digunakan
Rentang IP yang digunakan adalah IP yang berada diantara IP network dan IP brodcast, yaitu 129.21.2.1-129.21.3.254
Contoh 2
Tentukan penghitungan subneting dengan IP 168.3.21.3 jika jumlah client yang dibutuhkan adalah 100.
Perpangkatan |
- Cari perpangkatan yang mungkinPerpangkatan yang mungkin adalah pangkat 10, sekali lagi ingat bahwa jumlah host tersebut masih harus dikurangi IP network dan brodcast.
- Cari previx
""Previx = Previx maksimum - perpangkatan""
Previx = 32 - 10
Previx = 22 - Cari subnetmask
Disini kita mulai melihat perbedaan antara subnetting kelas B dengan kelas C, untuk mencari subnetmask bisa dilakukan dengan rumus
""Subnetmask = 256 - 2x""
""x = previx maksimal kelas B - previx""
Previx maksmal kelas B adalah 24, jadi
x = 24 - 22
x = 222=4
Subnetmask = 256 - 4
Subnetmask = 252
Jika ditulis lengkap maka subnetmask nya adalah 255.255.252.0 -
IP soal adalah 168.3.21.3, jadi kita harus mencari angka 21 terdapat pada blok subnet keberapa?? terdapat pada blok subnet ke-6, jadi IP network nya adalah 168.3.20.0 sedangkan IP brodcastnya adalah 168.3.23.255
- Cari rentang IP yang dapat digunakan
Rentang IP yang digunakan adalah IP yang berada diantara IP network dan IP brodcast, yaitu 168.3.20.1-168.3.23.254.
Terima kasih sudah membaca dan belajar di artikel saya,Agak sedikit susah ya masalah subnet?,ya..semoga saja lah bisa yah,cukup sekian artikel yang saya berikan,dengan saya Bagus Site Sampai jumpa.
0 Response to "Tutorial Menghitung Subnetting Kelas B Tercepat "MUDAH METODE PREVIX""
Post a Comment